Home > Bahasa Indonesia > Menulis Puisi > Cara yang Baik dan Benar
Menulis Puisi > Cara yang Baik dan Benar
Posted on Selasa, 16 Agustus 2011 by Om Loemod
Menulis puisi merupakan salah satu keterampilan yang harus dikuasai oleh siswa. Banyak orang menganggap bahwa menulis puisi merupakan suatu bakat, sehingga orang yang tidak mempunyai bakat tidak akan bisa menulis puisi. Anggapan seperti ini tidak sepenuhnya benar. Seseorang bisa saja terampil menulis puisi karena giat belajar dan berlatih karena sesungguhnya menulis puisi merupakan sebuah
Category Article Bahasa Indonesia